Jumat, 13 Juni 2014

Persyaratan tekhnis ruang komputer.

tekhnis ruang komputer tidak lepas dari sifat amannya ruang terhadap gangguan-gangguan, yaitu :
a.Terjaminnya nilai temperatur ruang.
b.Terjaminnya nilai kelembaban ruang.
c.Bebas debu.
d.Bebas pengaruh medan magnet dan listrik.
e.Bebas getaran.
f. Bebas asap.
g.Bebas dari gas-gas tertentu
h.Bebas zat kimia.
i.Terjaminnya nilai pencahayaan.
j.Akustik ruang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar